mujahidin
Hizbul Wathan Balikpapan Siap Sukseskan Muktanmar dan Kemah Akbar HW KE-4 di Malang
Balikpapan – Kwartir Pusat Gerakan Kepanduan Hizbul Wathan akan melaksanakan Muktamar Gerakan Hizbul Wathan ke-4 di Universitas Muhammadiyah Malang (UMM), Kota Malang, Jawa Timur, pada tanggal 26-29 Juli 2023. Muktamar merupakan forum persyarikatan tertinggi di Hizbul Wathan kali ini mengusung tema “Menggerakkan Sumber Daya Membangun Kader Utama”. Ketua Umum Kwartir Pusat Gerakan Kepanduan Hizbul Wathan Endra Widyarsono, di Yogyakarta […]
Santri Juara Dunia! Fahri Taqwa Harumkan Nama SMA Muhammadiyah 2 Al-Mujahidin Balikpapan di Kejuaraan Dunia Tapak Suci
Balikpapan — Muhammad Fahri Taqwa, santri dari Pondok Pesantren Al-Mujahidin sekaligus siswa kelas 12 SMA Muhammadiyah 2 Al-Mujahidin Balikpapan, kembali menorehkan prestasi membanggakan. Ia berhasil meraih Juara 3 dalam dua kategori sekaligus pada ajang bergengsi 2nd World Tapak Suci Championship yang diselenggarakan di Universitas Brawijaya, Malang, Jawa Timur. Kejuaraan internasional ini berlangsung mulai 30 Juli hingga […]
Pesantren Al Mujahidin Balikpapan Mantap Menuju Standar Nasional lewat Akreditasi LP2PPM
Balikpapan – Pondok Pesantren Al Mujahidin Balikpapan, Kalimantan Timur, resmi menjalani proses akreditasi oleh Lembaga Pengembangan Pesantren, Pendidikan, dan Majelis (LP2PPM). Proses ini menjadi bagian dari program akreditasi gelombang pertama yang diikuti oleh 9 dari total 444 Amal Usaha Muhammadiyah (AUM) pesantren di seluruh Indonesia. Langkah akreditasi ini menjadi upaya nyata pesantren dalam memastikan mutu pendidikan […]
